Cara Menguji Template Blog Seo Friendly

5 cara menguji template blog

uji template blog anda dengan langkah berikut.

Berikut adalah tool yang terbaik untuk
menguji template itu seo friendly atau tidak.
Silahkan lakukan test satu persatu hingga
Anda menemukan template yang terbaik untuk
blog Anda.
Dengan melakukan test sebelum menentukan
template yang akan Anda gunakan, benar
tidaknya templat itu SEO responsive itu
sangat baik, karena bila Anda tidak
mengujinya, ditakutkan Anda kecewa dan
memutuskan untuk menganti templat,
padahal mengganti templat itu sedikit repot
dan hanya buang-buang waktu saja.
1. Webmaster Structured Data Testing Tools
- Tool ini berfungsi untuk menguji struktur
data template baik tidaknya, sehingga mudah
diindex oleh mesin pencari.
2. Am I Responsive Design - Alat ini untuk
menguji templat Anda mobile friendly atau
tidak, seperti yang di rekomendasikan oleh
Google. Templat yang baik harus mobile
friendly.
3. GT Metrix - Tool untuk menguci
kecepatan loading templat. Templat yang
baik memiliki fast loding sekitar 80-90% itu
baru templat keren.
4. CHKM - Tool yang tidak asing lagi di
telinga Anda. Tool ini berfungsi untuk
menguji SEO tidaknya templat Anda dan tool
ini juga memberi rekomendasi apa yang
harus di perbaiki dalam templat tersebut.
5. Facebook Debugger - Tool untuk menguji
templat muncul tidaknya gambar di
facebook. Hal ini perlu dilakukan, karna
terkadang ada seseorang yang melakukan
share situs Anda ke facebook agar gambar
muncul di sana, untuk menambah daya tarik
orang lain ketika melihat situs Anda.
Silahkan Anda uji templat yang sudah Anda
gunakan, bila terjadi sesuatu yang berbeda
saat melakukan test, Anda bisa mengganti
templat Anda dengan templat yang akan
saya bagikan di bawah ini, tenang aja gratis
seperti apa yang di katakan pembuatnya.

percuma kita punya konten hebat jika template blog kita tidak lolos uji.

0 Response to "Cara Menguji Template Blog Seo Friendly"